Kategori
Puisi Puisi Bebas

Biarkan Saja

Lama tak menyapa bukan berarti telah lupa
Tak usah berburuk sangka
apalagi merasa nelangsa
Biarkan saja apa adanya
seiring waktu mungkin akan berbeda
Akan berbalik rasa mengubah suasana
Bila tak berubah biarkan saja
Berarti sudah harus begitu jalannya


Gassmom, 15 Februari 2022

Oleh Sondang Saragih

Semua baik, apa yang Tuhan perbuat dalam hidupku.
Everymoment Thank God.

Tinggalkan Balasan

Isikan data di bawah atau klik salah satu ikon untuk log in:

Logo WordPress.com

You are commenting using your WordPress.com account. Logout /  Ubah )

Foto Facebook

You are commenting using your Facebook account. Logout /  Ubah )

Connecting to %s